Senin, 21 Maret 2016

Kasus 4.1 - Membuat Algoritma dan Program Perulangan Bilangan dari 1 sampai 4

Assalamualaikum Wr. Wb.

Beberapa hari yang lalu, dosen kami memberikan kami tugas untuk menyelesaikan kasus 4 yang dibagi masing-masing anggota kelompok. Disini saya memberikan informasi tentang Kasus 4.1 - Membuat Algoritma dan Program Perulangan Bilangan dari 1 sampai 4.

Saya ingin memberikan informasi tersebut dalam bentuk algoritma, program, dan juga raptor seperti biasanya. Program ini menggunakan perulangan yang sudah pernah saya share juga di blog ini. Program ini akan membuat angka berulang dari 1 sampai 4.

Algoritma dari Tugas Alpro Kasus 4.1 - Membuat Algoritma dan Program Perulangan Bilangan dari 1 sampai 4 :

For Loop :
- Deklarasi :
i : integer
- Deskripsi :
for i = 1 to 4 do
write(i)
endfor

While Loop :
- Deklarasi :
i : integer
- Deskripsi :
i = 1
while (i <= 4) do
write(i)
i = i + 1
endwhile

Repeat Until Loop :
- Deklarasi :
i : integer
- Deskripsi :
i = 1
repeat
write(i)
i = i + 1
until(i > 4)

Program ini sudah memiliki nilai variabel awal yaitu 1.
Source Code Dev C++ :
#include <iostream>
using namespace std;
int main(int argc, char** argv) {
    int i;
    for(i=1;i<=4;i++){
        cout<<" "<<i;
    }
    return 0;
}


Hasil Gambar Dev C++ :

Kasus 4.1 - Membuat Algoritma dan Program Perulangan Bilangan dari 1 sampai 4
Source Code Dev C++

Kasus 4.1 - Membuat Algoritma dan Program Perulangan Bilangan dari 1 sampai 4
Hasil dari Source Code Dev C++

Raptor :

Kasus 4.1 - Membuat Algoritma dan Program Perulangan Bilangan dari 1 sampai 4
Hasil dan Coding dari Raptor


0 comments

Posting Komentar